Tindaklanjuti Instruksi Pj Bupati, Kadinkes Jeneponto dan Jajaran akan Lakukan Pengecetan Puluhan Rumah Kumuh di Tamanroya

    Tindaklanjuti Instruksi Pj Bupati, Kadinkes Jeneponto dan Jajaran akan Lakukan Pengecetan Puluhan Rumah Kumuh di Tamanroya
    Dinas Kesehatan Kabupaten Jeneponto dan Jajaran akan melakukan Pengecetan Puluhan Rumah Kumuh di Kampung Lae-lae, Kelurahan Tamanroya, Kecamatan Tamalatea (Indonesiasatu-Syamsir).

    JENEPONTO, SULSEL- Usai melakukan kunjungan di rumah kediaman Jumasari seorang warga lumpuh total selama 10 tahun di Kampong Toa, Desa Bontosunggu, Kecamatan Tamalatea. Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Kabupaten Jeneponto, Syusanti A. Mansyur beserta rombongan bertolak ke Kampung Lae-lae, Kelurahan Tamanroya, Kecamatan Tamalatea, Rabu (19/6/2024). 

    Dari pantauan media ini, Kandikes Syusanti A. Mansyur tampak didampingi Kepala Bidang Penanggulangan Penyakit Dinas Kesehatan Jeneponto, Suryaningrat dan Kepala Puskesmas (Kapus) Embo, Kapus Tamalatea, Kapus Bontoramba dan Kepala Kelurahan Tamanroya.

    Terlihat jelas, Syusanti bersama rombongan keliling meninjau semua titik rumah kumuh di kawasan perkampungan Lae-lae.

    Syusanti A. Mansyur menyampaikan bahwa kunjungannya ini menindaklanjuti instruksi Pj Bupati Jeneponto untuk bagaimana kemudian Dinas Kesehatan beserta jajaran hadir bersama-sama menata lingkungan sehat di kampung Lae-lae, Kelurahan Tamanroya yang sebelumnya kawasan tersebut terlihat kumuh.

    Apalagi kata Syusanti, tidak lama lagi menyambut 17 Agustus, sehingga Pj Bupati sangat mengharapkan kolaborasi untuk bisa membantu melakukan pengecetan ataupun melakukan perbaikan rumah-rumah yang memungkinkan untuk dibenahi.

    "Maksudnya bukan beda rumah yah, kita itu memperbaiki puluhan rumah di kampung Lae-lae ini yang didindingnya terlihat kusam dan bolong, " ungkapnya.

    "Jadi keinginan dari bapak Bupati bahwa kita ada satu Dinas Kesehatan dan 20 Puskesmas untuk bisa melakukan urunan dalam rangka 17 Agustus, supaya lingkungan lae-lae ini bisa lebih kelihatan rapih dari sebelumnya, " sambung Syusanti.

    Dikatakan Syusanti bahwa kunjungannya ke lokasi tersebut merupakan yang kesekian kalinya. Sebelumnya juga di lokasi yang sama pihaknya mendatangi beberapa anak penderita stunting.

    "Stunting ini juga adalah atensi bapak Pj Bupati dan beliau juga instruksi soal kebersihan lingkungan, " katanya.

    Olehnya itu, Dinkes Jeneponto beserta jajaran dan seluruh kepala PKM berkomitmen untuk terus bersama-sama melakukan intervensi ke bawah. Baik itu stunting maupun kebersihan lingkungan, pungkasnya (*)

    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    PC IMM dan LAZISMU Jeneponto Salurkan Daging...

    Artikel Berikutnya

    Aksi Cepat, Dinkes Jeneponto Atensi Seorang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    DPRD Jeneponto Sukses Laksanakan Pelantikan 40 Anggota Dewan Terpilh Periode 2024-2029, Ini Daftar Nama-Namanya
    Perintisan Jalan 1,75 Km Rampung 100 Persen, Warga Jempol Kinerja Satgas TMMD Kodim 1425 Jeneponto
    Makin Dicintai Rakyat, Permintaan Baliho Dukungan Paslon Bupati Jeneponto Paris - Islam Terus Bertambah
    Sikapi Penilaian PANRB dan Ombudsman RI, Disdukcapil Jeneponto Lakukan Coaching Clinic
    Paris Yasir Intens Lakukan Konsulidasi Politik, Partai Ummat Apresiasi Langkah Ketua NasDem Jeneponto
    Musda Pertama IKA Unhas Jeneponto Bakal Digelar Besar-besaran, Intip Jadwalnya
    Cabup dan Cawabup Saling Menguat, Paslon Bupati Paris-Islam Diprediksi Menang di Pilkada Jeneponto
    Tingkatkan Partisipasi Masyarakat Jelang Pilkada Serentak, Panwaslu Tamalatea Gencar Sosialisasi Pengawasan Pemilih
    IMM Jeneponto Gelar Pelatihan Instruktur Dasar se-Indonesia Timur, Undang Pj Bupati Junaedi Jadi Narasumber
    DPRD Jeneponto Sukses Laksanakan Pelantikan 40 Anggota Dewan Terpilh Periode 2024-2029, Ini Daftar Nama-Namanya
    Selamat, Pj Bupati Junaedi Bakri Serahkan SK kepada 287 PPPK Lingkup Pemerintahan Jeneponto
    KPU Jeneponto Bekali Pengetahuan Seluruh PPK dan PPS Bimtek TOT untuk KPPS pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Berkunjung ke Jeneponto, Cawagub Fatmawati Disambut Ribuan Warga, Tindis Full: Kami Siap Menangkan ANDALAN HATI di Pilgub
    Ketua Umum KKT Jeneponto H. Alimuddin Silaturahmi Politik di Sekertariat KarDam Community, Dihadiri 21 Kordes Dapil Batara
    19 Hari Kedepan, KPU Jeneponto Buka Pendaftaran Bakal Cakada Bupati - Wakil Bupati, Intip Jadwalnya

    Ikuti Kami